Research & Stock Picks

Company Reports

17 July 2023

By

Cement Sector: The Sun Has Finally Emerged

The Sun Has Finally Emerged

Konsumsi semen domestik Jun-23 naik +8.5% MoM. Volume penjualan semen domestik pada Jun-23 tercatat turun tipis -1.1% YoY namun mampu tumbuh +8.5% MoM  mencapai 5.3 juta ton dengan kumulatif penjualan selama 1H23 di 27.4 juta ton (-4.9% yoy). Penurunan di 1H23 diakibatkan adanya libur Idul Adha yang lebih panjang serta pembatasan transportasi di berbagai daerah yang menghambat penjualan. Penjualan semen kantung tercatat di 3.8 juta ton (+5.6% MoM, -4.5% YoY) namun penjualan semen curah mengalami lonjakan volume dengan mencatatkan penjualan sebesar 1.5 juta ton (+16.8% MoM, +8.7% YoY). INTP mencatatkan penjualan sebesar 1.4 juta ton (+7.3% MoM, +3.5% YoY) dengan kumulatif 1H23 di 7.5 juta ton (+4.5% YoY). Sedangkan SMGR mencatatkan penjualan sebesar 2.8 juta ton (+8.5% MoM, +11.2% YoY) dengan kumulatif 1H23 di 14.2 juta ton (+1.8% YoY).

 

Preview 2Q23 result. Selama 2Q23, baik SMGR dan INTP mencatatkan pertumbuhan penjualan domestik sebesar +4.5% YoY dan +7.8% YoY di tengah jumlah permintaan secara industri yang masih lemah. Hal positif tersebut diikuti oleh peningkatan pangsa pasar untuk SMGR mencapai 51.8% (vs 50.2% 2Q22 *include-SMBR) dan INTP mencapai 27.2% (vs 24.0% 2Q22). Kinerja positif tersebut membuat kami optimis akan hasil 2Q23 yang akan di rilis pada akhir Jul-23 dengan SMGR diproyeksikan akan mencatatkan penjualan sebesar IDR 7.7 triliun (-13.6% QoQ, +5.4% YoY) dan INTP diproyeksikan akan mencatatkan penjualan sebesar IDR 3.4 triliun (-19.1% QoQ, +2.4% YoY) dengan asumsi ASP yang relative akan lebih stabil.

 

Penjualan di 2H23 berpotensi bertumbuh +7.6% YoY. Secara historikal sejak tahun 2018, kontribusi penjualan semen nasional di 1H sebesar 44-45% dibandingkan penjualan tahunan. Kami memperkirakan pada FY23, penjualan semen nasional akan bergerak flat cenderung menguat tipis sebesar +1% YoY, dan dengan asumsi penjualan semen yang akan membaik di 2H, penjualan semen akan diperkirakan mencapai 36 juta ton (+7.6% YoY) dengan kontribusi sebesar 55-56%. Penjualan pada 2H23 diproyeksikan akan meningkat berkat dorongan dari tahun pemilu terutama untuk sektor semen curah sebagai motor utama mengingat pertumbuhan 1H23 yang solid (+4.1% YoY). Sementara itu, segmen semen kantung masih akan terkendali akibat permintaan yang masih belum kunjung pulih.

 

Rating NETRAL. Kami menegaskan kembali peringkat NETRAL untuk sektor semen; kami memperkirakan volume penjualan cenderung flat sepanjang FY23F (-1.0 s.d +1.0% YoY), dipengaruhi oleh pertumbuhan dari bulk cement namun bagged cement masih cenderung tertekan. Kami merekomendasi BUY untuk SMGR (TP: IDR  7,630; -1.0 SD rata-rata PER 5 tahun) dan INTP (TP: IDR 12,200; -0.7 SD rata-rata PER 5 tahun). Risiko utama: Fluktuasi permintaan semen nasional, bahan bakar dan biaya distribusi.

Share This:

Cement_Sector_14072023 (EN)
Cement Sector_14072023 (ID)

Download PDF

Cement_Sector_14072023 (EN)
Cement Sector_14072023 (ID)

More Related

Technical Stock Analysis

Sep 8, 2024

Technical Stock Analysis

Sep 6, 2024

Economic Reports

Sep 6, 2024

Morning Briefs

Sep 5, 2024

Technical Stock Analysis

Sep 5, 2024

Economic Reports

Sep 5, 2024

Technical Stock Analysis

Sep 4, 2024

Economic Reports

Sep 4, 2024

Morning Briefs

Sep 4, 2024

Company Reports

Sep 3, 2024

Technical Stock Analysis

Sep 3, 2024

Morning Briefs

Sep 3, 2024

Economic Reports

Sep 3, 2024

Economic Reports

Sep 2, 2024

Economic Reports

Sep 2, 2024

Morning Briefs

Sep 2, 2024

Technical Stock Analysis

Sep 2, 2024

Morning Briefs

Aug 30, 2024

Company Reports

Aug 30, 2024

Company Reports

Aug 30, 2024

Company Reports

Aug 30, 2024

Company Reports

Aug 30, 2024

Economic Reports

Aug 30, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 30, 2024

Economic Reports

Aug 29, 2024

Morning Briefs

Aug 29, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 29, 2024

Company Reports

Aug 28, 2024

Economic Reports

Aug 28, 2024

Economic Reports

Aug 28, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 28, 2024

Morning Briefs

Aug 28, 2024

pertumbuhan pinjaman

Company Reports

Aug 27, 2024

kupedes bbri

Company Reports

Aug 27, 2024

Company Reports

Aug 27, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 27, 2024

Economic & Fixed Income

Aug 26, 2024

Morning Briefs

Aug 26, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 26, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 23, 2024

Morning Briefs

Aug 23, 2024

Economic Reports

Aug 22, 2024

Morning Briefs

Aug 22, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 22, 2024

peluang aces ditengah gejolak ekonomi

Company Reports

Aug 21, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 21, 2024

Morning Briefs

Aug 21, 2024

Economic & Fixed Income

Aug 20, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 20, 2024

Economic & Fixed Income

Aug 19, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 19, 2024

Morning Briefs

Aug 19, 2024

Company Reports

Aug 16, 2024

Economic & Fixed Income

Aug 16, 2024

Morning Briefs

Aug 16, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 16, 2024

Economic Update

Aug 15, 2024

Economic Reports

Aug 15, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 15, 2024

Morning Briefs

Aug 15, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 14, 2024

Economic & Fixed Income

Aug 14, 2024

Morning Briefs

Aug 14, 2024

laba astra

Company Reports

Aug 13, 2024

Company Reports

Aug 13, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 13, 2024

Technical Stock Analysis

Aug 12, 2024

Morning Briefs

Aug 12, 2024